Top 3 wisata Jogja untuk keluarga ini bakal bawa kamu ke level liburan keluarga yang nggak biasa. Gak bisa dipungkiri, Jogja tuh kayak magnet buat penggemar petualangan dan keindahan alam. Kali ini, kita bakal seru-seruan membahas destinasi wisata di Jogja yang super family-friendly. Buat yang bingung mau ngajak keluarga ke mana, chillax aja. Kita bakal […]

Liburan akhir tahun memang menjadi momen yang selalu ditunggu-tunggu oleh banyak orang. Jika kamu sedang merencanakan liburan yang tak terlupakan, Jogja adalah destinasi yang sempurna. Kota ini tidak hanya dikenal karena budayanya yang kaya, tetapi juga karena beragam destinasi wisata yang dimilikinya. Tak ada yang lebih seru daripada merayakan liburan akhir tahun di tempat yang […]

Jungwok Blue Ocean adalah salah satu objek wisata tersembunyi yang memiliki daya tarik khas Gunungkidul, Yogyakarta. Destinasi yang wajib ada di dalam daftar liburan ini cocok untuk kamu yang suka dengan tempat sejuk dan menenangkan. Akan ada aktivitas wisata yang bisa kamu lakukan di tempat ini, jadi simak artikel ini sampai selesai ya! Kehadiran Jungwok […]

Paket Wisata Jogja Tanpa Hotel adalah paket wisata hemat yang kami siapkan khusus untuk anda. Dalam paket ini sengaja kami tidak memasukkan hotel dan penginapan dalam layanan, sesuai dengan namanya ‘Tanpa Hotel’. Hotel dan penginapan anda tentukan sendiri di luar layanan kami.

Didominasi oleh pegunungan Karst yang membentang hingga ke Wonogiri (Jawa Tengah) dan Pacitan (Jawa Timur), Gunung Kidul dikenal sebagai wilayah yang kering, tandus dan sulit air. Tapi jangan salah, tidak semua wilayah Gunung Kidul seperti itu, dibalik kerasnya batu Karst, Gunung Kidul menyimpan potensi alam yang luar biasa. Berbagai keajaiban alam seperti Goa, Air Terjun, […]

Banyaknya jumlah bangunan candi yang tersebar di Yogyakarta, khususnya di seputaran Sleman dan sekitarnya menunjukkan bahwa Yogyakarta pada masa lalu pernah menjadi pusat peradaban kerajaan Jawa kuno. Beberapa candi yang terkenal di Yogyakarta dan sekitarnya ialah candi Prambanan, Borobudur, dan Kraton Ratu Boko. Masing-masing candi menyimpan kisah dan misterinya sendiri, mulai dari sisi arsitektur yang […]