Paket Wisata Kuala Lumpur – Genting Highland 4 Hari 3 Malam

  • Tujuan Wisata: Kuala Lumpur
  • Durasi: 4 days
  • Harga: Rp 1985000

Jika Anda sedang mencari paket wisata Malaysia (Kuala Lumpur & Genting Highland) dari Jakarta, Surabaya, Bandung, Medan, Jogja, Semarang dan kota-kota lainnya, maka Anda berada di halaman yang tepat ๐Ÿ™‚ Harga paket mulai dari 1,9 juta sudah termasuk transportasi, hotel, makan, tiket masuk wisata, dll.

Testimoni Whatsapp
Hari 1

Penjemputan, Genting Highland

Kami akan menjemput Anda di bAndara dan mengantar Anda ke Genting Highland.

Hari 2

Menara Petronas, Royal Museum, National Monument, Masjid Negara (National Mosque), Shopping Tour

Acara hari kedua adalah city tour dengan mengunjungi destinasi wisata terbaik di Kuala Lumpur yaitu Menara Petronas, Royal Museum, National Monument, Masjid Negara (National Mosque), Shopping Tour.

Hari 3

Acara bebas

Acara hari ketiga adalah acara bebas.

Hari 4

Check out

Check out hotel dan menuju bAndara.

Paket Wisata Kuala Lumpur – Genting Highland 4 Hari 3 Malam

Kuala lumpur merupakan Ibukota dari Malaysia. Tempat wisata di Malaysia sangat banyak sekali, baik itu di Kuala Lumpur, atau beberapa kota lainnya. Malaysia merupakan tempat yang pas jika kita ingin berlibur ke luar negeri. Bagaimana tidak? Lokasinya cukup dekat dengan Indonesia, dengan menggunakan pesawat saja waktu tempuh nya hanya berkisar satu hingga dua jam saja. Selain itu, budaya di Malaysia juga masih mirip-mirip dengan Indonesia sehingga nantinya kita akan lebih mudah beradaptasi. Destinasi wisata nya juga lengkap dan banyak yang menarik, salah satunya adalah Genting Highland yang cukup ikonik di Malaysia selain Menara Petronas.

Agar liburan lebih terarah dan terjadwal, alangkah baiknya jika kita menyusun jadwal terlebih dahulu atau mengikuti itinerary yang sudah dibuat oleh penyedia tour wisata. Waktu terbaik untuk berlibur di Malaysia dan Genting Highland setidaknya adalah empat hari tiga malam. Adapun itinerary nya adalah sebagai berikut,

Itinerary Paket Wisata Kuala Lumpur โ€“ Genting Highland 4 Hari 3 Malam

Berikut ini adalah jadwal perjalanan dalam paket wisata Kuala Lumpur – Genting Highland ini.

Paket APaket B

Hari 1: Penjemputan

  • Kami akan menjemput Anda di bandara dan selanjutnya mengantar check in di hotel

Hari 2: Kuala Lumpur, Genting, Kuala Lumpur (MP, MM)

  • Sarapan di hotel
  • Menuju Genting Skyway dan menikmati berbagai wahana di sana
  • Menuju Batu Caves
  • Menuju Genewa Swiss Watches & Local Product Shop
  • Kembali ke hotel

Hari 3: Full Day Tour Kuala Lumpur (MP, MS)

  • Sarapan di hotel
  • Full day tour Kuala Lumpur dengan mengunjungi berbagai destinasi menarik seperti Putrajaya Tour, Kingโ€™s Palace, National Monument, National Mosque, Sultan Abdul Samad Building, Dataran Merdeka, Petronas Twin Tower (photostop), KL Gallery (photo stop), Chocolate Gallery, free shopping at Bukit Bintang Area
  • Kembali ke hotel

Hari 4: Check out (MP)

  • Sarapan di hotel
  • Check out hotel dan kami akan mengantar Anda ke bandara

Hari 1: Penjemputan, Genting Highland

Hari pertama adalah perjalanan dari kota asal menuju Bandara Kuala Lumpur, Anda bisa berangkat dari BAndara International Adi Sucipto jika berasal dari dari Yogyakarta, Anda bisa berangkat dari BAndara Internasional JuAnda dari Surabaya, dan lain-lain. Selalu pastikan barang bawaan aman dan jangan lupakan tiket pesawat dan surat perjalanan seperti passport.

Setelah tiba di bandara Kuala Lumpur, Anda akan dijemput dengan menggunakan bis/mobil untuk menuju Genting Highland. Sesuai dengan namanya, Genting Highland adalah tempat wisata yang letaknya berada di pegunungan yang tinggi, disini Anda akan diajak untuk melihat pemAndangan Genting Highland dengan menggunakan cable car jika kondisi dan cuaca nya memungkinkan. Setelah selesai dari Genting Highland, Anda akan di antar ke hotel untuk check in dan selanjutnya acara bebas.

Hari 2: Menara Petronas, Royal Museum, National Monument, Masjid Negara (National Mosque), Shopping Tour

Pada pagi hari Anda akan melakukan sarapan pagi di hotel untuk kemudian melakukan city tour di Kuala Lumpur. Pertama Anda akan diajak menuju Menara Petronas dimana menara tersebut merupakan landmark dari Malaysia, merupakan salah satu bangunan tertinggi di dunia pada masanya, Anda bisa berfoto dan berjalan-jalan di tempat ini.

Setelah dari Menara Petronas, Anda akan diajak untuk mengunjungi Istana Negara, meskipun namanya Istana Negara, namun tempat ini sudah dijadikan museum dengan nama Royal Museum sekitar sejak tahun 2013, disini Anda bisa berfoto dengan prajurit istana pengunggang kuda di depan istana, Anda juga bisa melihat kekokohan istana negara tersebut.

Lalu dari istana negara, Anda akan diajak menuju National Monument yang teletak di pusat Kota Kuala Lumpur. National Monument atau disebut juga sebagai Tugu Negara merupakan tempat yang sangat penting bagi masyarakat Malaysia karena merupakan salah satu media pengingat beberapa pejuang Malaysia yang gugur ketika perang dunia ke-2.

Setelah itu, Anda akan mengunjungi masjid dengan luas sekitar 53.000 meter persegi bernama Masjid Negara atau National Mosque, masjid ini dikelilingi dengan taman bunga yang sangat luas dan indah, Anda bisa berfoto.

Kemudian setelah dari masjid, Anda akan diajak belanja sepuasnya untuk oleh-oleh di Sultan Abdul Samad Building, Merdeka Square, dan pusat pembuatan coklat yaitu Chocolate Boutique. Setelah seharian mengelilingi Malaysia, Anda akan diantar ke hotel untuk beristirahat.

Hari 3: Acara bebas

Setelah sarapan pagi di hotel, acara di hari ketiga adalah bebas, Anda bisa berkeliling atau berbelanja sendiri, namun disini Anda tidak akan diberi fasilitas berupa transportasi dan optional tour lainnya.

Hari 4: Checkout

Hari ke-4 merupakan hari terakhir Anda berada di Kuala Lumpur, setelah sarapan pagi di hotel, Anda akan diantar menuju Bandara Internasional Kuala Lumpur untuk kemudian menuju tempat asal di Tanah Air. Pastikan tidak ada barang yang tertinggal apalagi tiket pesawat dan passport.

ย ย  Tanya Paket via Whatsapp

Harga Paket Wisata Kuala Lumpur – Genting Highland 4 Hari 3 Malam

Harga paket wisata ini adalah sebagai berikut:

Paket Wisata Kuala Lumpur - Genting Highland 4 Hari 3 Malam

Fasilitas

Fasilitas dalam paket wisata Kuala Lumpur – Genting Highland 4 hari 3 malam ini adalah sebagai berikut:

Harga Sudah Termasuk:Harga Belum Termasuk:Keterangan:
  • Snack dan air mineral
  • Hotel selama 3 malam (bintang 3)
  • Tour leader
  • Tiket masuk objek wisata
  • Guide lokal
  • Tiket pesawat + airport tax
  • Biaya pembuatan dokumen perjalanan (paspor)
  • Asuransi perjalanan
  • Tips guide, optional tour, dan acara di luar itinerary
  • Keperluan yang bersifat pribadi
  • High season surcharge
  • Harga dan itinerary dapat berubah sewaktu-waktu
  • Private tour (tidak digabung dengan rombongan lain)
  • Tour Paket Wisata Kuala Lumpur – Genting Highland 4 Hari 3 Malam diadakan setiap hari
  • Harga di atas adalah harga untuk minimal 4 orang peserta tour
  • Harga bisa berubah sewaktu-waktu
Summary
product image
Aggregate Rating
4 based on 15 votes
Brand Name
Joglo Wisata
Product Name
Paket Wisata Kuala Lumpur - Genting Highland 4 Hari 3 Malam
Price
IDR 1985000
Product Availability
Pre-Order Only

Kirim Whatsapp